Selasa, 08 Maret 2011

KODE RAHASIA HP NOKIA

*#30# menampilkan private number yg menghubungi anda.

*#79# mereset timer ponsel dan sknr game ( pada beberapa ponsel )

*#7780# mengembalikan ke setting pabrik (factory setting)

*#820# alamat IP perangkat bluetooth (hanya yg memiliki fitur bluetooth) xx# akses cepat ke nama/nomor telepone di phonebook misal 20# tombol off menekan dg singkat untuk berpindah antar profil

*3370# untuk mengaktifkan ENHANCED FULLRATE CODEC (EFR) ponsel nokia akan memakai kualitas suara terbaik, akan tetapi ini memerlukan energi lebih sehingga sedikit menguras daya baterai. Catatan : kode ini tidak berlaku untuk ponsel-ponsel symbian.

#3370# menonaktifkan ENHANCED FULLRATE CODEC (EFR)

*#4720# mengaktifkan HALLRATE CODEC. Ponsel nokia anda akan menggunakan kualitas suara lebih rendah sehingga bisa menghemat energi baterai 30%

#4720# menonaktifkan HALLRATE CODEC

*#0000# menampilkan versi software ponsel. Baris pertama menunjukan versi software. Baris kedua menunjukan tgl pembuatan. Baris ketiga menunjukan tipe kompresi yg digunakan.

*#9999# kode alternatif jika kode
*#0000# tidak bekerja

*#06# melihat nomor IMEI

*#21# mengecek nomor panggilan "ALL CALLS" yg digunakan

*#2640# menampilkan kode keamanan ponsel yg digunakan ( bila masih menggunakan standard code tidak akan terlihat )

*#43# mengecek status "CALL WAITING"

*#61# untuk mengecek nomor pemanggil yg dialihkan ketika tak anda jawab (bila anda mengaktifkan call divert/pengalihan panggilan)

*#62# untuk mengecek nomor pemanggil yg dialihkan ketika ponsel anda diluar jangkauan (bila anda mengaktifkan call divert/pengalihan panggilan)

*#67# mengecek nomor pemanggil yg dialihkan ketika ponsel anda sedang sibuk (jika anda mengaktifkan call divert/pengalihan panggilan)

**21*number# menghidupkan pengalihan "ALL CALLS" pada nomor yg diisi

**61*number# menghidupkan "NO REPLY" pd nomor yg diisi

**67*number# menghidupkan pengalihan "ON BUSY" pada nomor yg diisi

*#67705646# mengganti logo pada nokia 3310 dan 3330

*#746025625# menampilkan status sim clock. Jika ponsel anda mendukung fitur penghemat energi akan keluar tulisan "sim clock stop allowed" artinya anda akan mendapatkan waktu standby lebih panjang

*#7760# menampilkan kode pabrikan (untuk sebagian besar tipe lama)

*#9272689# memunculkan : 1. Serial number (nomor serial), 2. Date made (tgl pembuatan), 3. Purchase date (tgl pembelian), 4. Date of last repair (tgl terakhir perbaikan/0000 untuk yg belum pernah diperbaiki), 5. Transper data. Dibeberapa ponsel. Untuk keluar dari mode ini anda harus merestart ponsel.

Note : untuk menghapus virus dan menyegarkan ponsel seperti pada saat ponsel baru dibeli, cukup dengan menekan
*#7370# masukan no PIN & OK atau
*#7780# masukan no PIN & OK.
TETAPI SEBELUMNYA, SALIN SEMUA DATA PENTING SEPERTI FOTO, MP3 DAN 3GP DARI MEMORI PONSEL KE MEMORI EXTERNAL. KARENA PONSEL AKAN DISETTING SEPERTI PADA SAAT KELUAR DARI PABRIK.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar